Page 27 - E-MAGAZINE EDISI PERDANA MEI-JUNI DISKOMINFO KALTIM
P. 27
KAbAR KoMINFo KAltIM 27
PANdEMI SEbAGAI tANtANGAN UNtUK MAJU dIGItAlISASI
Samarinda - Bijak dalam pemanfaatan digital menjadi gan perekonomian kita. Makanya, diambil momen di hari
kunci untuk mewujudkan Indonesia Digital, Semakin Digi- Kebangkitan Nasional supaya pemulihan ekonomi nasional
tal, Semakin Maju. Tentunya melalui kolaborasi seluruh ele- ini bisa cepat melalui digital,” jelasnya.
men masyarakat dalam pengoptimalisasian literasi digital. Ajaknya, mari bersama-sama kita memanfaatkan
Seperti halnya Program Literasi Digital Nasional “Indone- situasi pandemi ini bukan menjadi sebuah hambatan
sia Makin Cakap Digital” yang telah resmi diluncurkan oleh tetapi sebuah tantangan untuk maju dengan medianya
Kementerian Komunikasi dan Informatika RI pada 20 Mei digitalisasi. (resa/pt)
2021. Peluncuran secara serentak di 34 Provinsi dan 514
Kabupaten/Kota ini disambut antusias oleh seluruh Pemer-
intah Daerah se-Indonesia. Tak terkecuali Dinas Komunikasi
dan Informatika Prov Kaltim.
“Indonesia Makin Cakap Digital, berarti kalau kita di
Kaltim, Kalimantan Timur Makin Cakap Digital. Sebena-
rnya kita ini sudah cakap digital, tetapi kita belum ma-
kin. Makin itulah yang disebut kita bijak dengan digital,”
ujar Kepala Diskominfo Kaltim, Muhammad Faisal saat
ditemui usai mengikuti peluncuran program Literasi
Digital secara virtual di Ruang Heart of Borneo Kantor
Gubernur, Kamis (20/05).
Faisal menuturkan bahwasannya masyarakat diharap-
kan bijak dengan digitalisasi. Dalam hal ini kaitannya
dengan bagaimana mengembangkan diri melalui peran
digital untuk membangkitkan ekonomi dan tidak menye-
barkan hoaks.
“Mudah-mudahan kita semakin bijak dalam digital dan
semakin bisa memanfaatkan digital ini untuk perkemban-